BPJS Kesehatan (Badan Penyelenggara Jaminan Sosial Kesehatan) merupakan Badan Hukum Publik yang bertanggung jawab langsung kepada Presiden dan memiliki tugas untuk menyelenggarakan jaminan Kesehatan Nasional bagi seluruh rakyat Indonesia.
Untuk mempermudah Update Faskes DLL. BPJS Kesehetana menyedikan fasilitas mengunakan Aplikasi Mobile JKN mempermudah serta dapat menghindari penumpukan atau antrian ke kantor BPJS Kesehatan.
Dalam hal perubahan Faskes dapat di lakukan 3 bulan sekali dari hari terakhir di update Faskesnya. Jadi pastikan terlebuh dahulu tempat atau lokasi Faskes yang akan di tuju
1. Downlowad App di Play Store
2. Tahap II Pendaftaran Pengguna Mobile
3. Isi form Registrasi pendaftaran No BPJS -> No KTP -> Dll. secara lengkap
* kode registrasi di kirim ke E-mail
*Pastikan E-Mail dapat di buka
4. Klik Loggin
* Gunakan E-mail & Pass Yang Terregistrasi
5. Tampilan App pada Android.
Ke Tahap III Perubahan FASKES.
1. Klik Icon pada kanan atas .
2. Klik Perubahan Data Peserta
3. Klik Pada bagian Faskes
4.Isi Form sesuai dengan Propinsi - Kab/Kota - Fasilitas Kesehatan
*Untuk bagian Fasilitas kesehatan isi dengan sesuai faskes yang anda inginkan atas yang terdekat
Menurut anda.
SELESAI.
Posted by 20.44 and have
0
komentar
, Published at
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Anybody is welcome to join tanpa membedakan latar belakang suku, agama, ras, golongan, jenis kelamin, usia, orientasi seksual, dan difabelitas.